Rizki Arumning Tyas, M.Pd.

Status : Tenaga Pendidik

Rizki Arumning Tyas, M.Pd. on Google Scholar

Identitas
NIP : 199701042022032013
NIDN : 0004019701
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Keahlian :

Integrated Science


Riwayat Pendidikan :

Tahun Lulus

Jenjang

Perguruan Tinggi

Jurusan/ Program Studi

2020

S-2

Universitas Negeri Yogyakarta

Pendidikan Sains – Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam

2018

S-1

Universitas Negeri Yogyakarta

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam

 


Unit Kerja
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Jurusan :
Pendidikan IPA
Golongan / Pangkat :
III/b / Penata Muda Tingkat I
Jabatan :
Asisten Ahli
Contact
email : rizkiarumningtyas@uny.ac.id
Blog :
Facebook :
Bidang Penelitian

Riwayat Penelitian

No

Judul

Peran

Tahun

Sumber Dana

1

Pengembangan STEAM (Science, Technology, Engineering, Art, Mathematics) Based Learning untuk Menumbuhkan Keterampilan Berpikir Peserta Didik SMP

Anggota

2023

DIPA UNY (Penelitian Research Group)

2

Pengembangan Science Student Woksheet bermuatan i-STEAM (Inquiry-Science Technology Engineering Arts & Mathematics) untuk meningkatkan 21st Century Skills di Era Society 5.0

Anggota

2023

DIPA UNY (Penelitian R&D)

3

Inovasi Model Pengembangan Literasi Sains dan Sikap Ingin Tahu Peserta Didik dengan Perangkat Belajar Interactive Mobile Inquiry-Based Learning (m-IBL) berstrategi Flip Classroom

Anggota

2023

DRTPM Kemendikbud-Ristek (Penelitian Terapan Jalur Hilirisasi)

4

Pengembangan Model Pelatihan Keterampilan Mengajar Bagi Calon Guru Biologi Melalui Microteaching Berbasis Lesson Study untuk Meningkatkan Kompetensi Pedagogik dan Praktik Reflektif

Anggota

2023

DIPA FMIPA UNY (Penelitian Percepatan Disertasi)

5

Model STEAM Terintegrasi Environment Local Potencial dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Adiwiyata

Anggota

2023

DIPA UNY (Penelitian Penugasan)

6

Model Inquiry Bermuatan STEAM dalam Pembelajaran IPA untuk Meningkatkan 21st Century Skills di Era Society 5.0

Anggota

2024

DIPA UNY (Penelitian Penugasan Guru Besar)

7

Pengembangan SSP IPA Ethno-PjBL Terintegrasi Makanan Khas Daerah untuk Meningkatkan Keterampilan Abad 21

Ketua

2024

DIPA UNY (Penelitian Research Group)

 
Bidang Pengabdian

Riwayat Pengabdian kepada Masyarakat

No

Judul

Peran

Tahun

Sumber Dana

1

Diklat Perancangan Pembelajaran IPA berbasis Technology Embeded Scientific Inquiry (TESI) Untuk Meningkatkan Kompetensi Guru pada Implementasi Kurikulum Merdeka

Anggota

2022

DIPA UNY (PkM Dosen Berkegiatan di Luar Kampus)

2

Penguatan Kompetensi Guru IPA Melalui Workshop Pembelajaran IPA Berbasis Technological Pedagogical and Content Knowledge (TPACK) untuk Mendukung Implementasi Kurikulum Merdeka

Anggota

2023

DIPA UNY (PkM Dosen Berkegiatan di Luar Kampus)

3

Workshop Penyusunan Instructional Design berbasis Context untuk Mengoptimalkan Kompetensi Pedagogi dan Profesional Guru IPA di Era Society 5.0

Anggota

2023

DIPA UNY (PkM Berbasis Hasil Riset dan Hilirisasi Kepakaran)

4

Pelatihan Pendekatan Teaching at The Right Level (TaRL) dalam Implementasi Kurikulum Merdeka

Anggota

2023

DIPA UNY (PkM Dosen Berkegiatan di Luar Kampus)

5

Optimalisasi Kompetensi TPACK Guru IPA Kabupaten Bantul melalui Workshop Penyusunan Modul Ajar Berbasis Technology-Generator

Anggota

2024

DIPA UNY (PkM Pengembangan Wilayah)

6

Worshop Pengembangan Media Virtual Reality Bermuatan Ethnoscience Bagi Guru-Guru IPA SMP Kota Yogyakarta

Anggota

2024

DIPA UNY (PkM Berbasis Hasil Riset dan Hilirisasi Kepakaran)

7

Workshop Pemanfaatan Teknologi dalam Penyusunan Instructional Design berbasis TPACK untuk Mengoptimalkan kompetensi Guru IPA di Era Society 5.0

Anggota

2024

DIPA UNY (PkM Penugasan Tenaga Dosen Struktural)

8

Peningkatan Kompetensi Guru IPA melalui Pelatihan Penyusunan Modul Ajar Inovatif Terintegrasi Potensi Lokal untuk Optimalisasi Implementasi Kurikulum Merdeka

Ketua

2024

DIPA UNY (PkM Dosen Berkegiatan di Luar Kampus)

9

Optimalisasi Pemanfaatan Larva Black Soldier Fly (Hermetia illucens) sebagai Agen Pengurai Sampah Organik dan Sumber Protein Ternak untuk Mewujudkan Keseimbangan Lingkungan dan Kemandirian Pangan di Dukuh Serut, Kelurahan Pengasih, Kabupaten Kulon Progo

Anggota

2024

DIPA UNY (PkM Institusional FMIPA UNY)